Uji Kompetensi Guru

Jenjang/Tingkat: Pendidikan Kewarganegaraan/PKN (SMA) 2013

Petunjuk Teknis ¤ Beda versi Simulasi dan Tryout ¤ Soal UKG tampilan biasa

00:00:00
Soal

1. Untuk membedakan karya tulis ilmiah dan karya tulis bukan ilmiah, seseorang dapat mengkaji berbagai aspek tulisan. Salah satu aspek yang dapat digunakan sebagai pembeda adalah

Jawaban A
sistematika tulisan
Jawaban B
panjang tulisan
Jawaban C
ragam bahasa yang digunakan
Jawaban D
pengarang
Jawaban E
Ada 3 jawaban benar
Soal

2. Bangsa Indonesia mengakui bahwa manusia adalah makhluk Tuhan Yang Maha Esa sehingga kemerdekaan disamping merupakan hasil jerih payah perjuangan bangsa Indonesia juga merupakan rakhmat dari Tuhan Yang Maha Esa. Hal tersebut merupakan pengakuan adanya …

Jawaban A
nilai hak kodrat
Jawaban B
nilai pemersatu bangsa
Jawaban C
nilai religius
Jawaban D
nilai demokrasi
Soal

3. Tahap komunikasi untuk penyandaran terhadap masyarakat yang diharapkan dapat mengadopsi inovasi yang ditawarkan merupakan adopsi inovasi pada tahap . . . .

Jawaban A
Design
Jawaban B
Evaluation
Jawaban C
Trial
Jawaban D
Wareness Interest
Jawaban E
Wareness Trial
Soal

4. Sains mencakup:
(1) metode ilmiah
(2) sikap ilmiah
(3) produk ilmiah
(4) pengetahuan
Pernyataan yang benar adalah ....

Jawaban A
pernyataan (1) dan (3)
Jawaban B
pernyataan (2) dan (4)
Jawaban C
pernyataan (2) dan (3)
Jawaban D
pernyataan (1), (2), dan (3)
Jawaban E
Pernyataan 1,2,3, 4
Soal

5. Artikel dapat dikelompokkan menjadi

Jawaban A
artikel laporan dan artikel rujukan
Jawaban B
artikel konseptual dan artikel teoritis
Jawaban C
artikel hasil telaahan dan artikel teoritis
Jawaban D
artikel hasil laporan dan artikel hasil telaahan
Jawaban E
Tidak ada jawaban yang benar
Soal

6. Analisis soal secara kualitatif sangat baik karena setiap soal dilihat oleh ....

Jawaban A
ahli bidang studi secara mendalam walaupun tidak memerlukan pehitungan
Jawaban B
beberapa ahli secara bersama-sama dalam diskusi didasarkan materinya
Jawaban C
beberapa ahli yang berkompeten dalam kaidah penulisannya
Jawaban D
ahli materi dengan menggunakan perhitungan yang sederhana
Jawaban E
Ada 2 jawaban benar
Soal

7. Pada dasarnya pendidikan itu hanyalah pertolongan (bantuan) pada saat anak berada dalam perkembangannya. Pandangan dari ....

Jawaban A
Helen Parkhust
Jawaban B
Kak Seto
Jawaban C
John Dewey
Jawaban D
Montessori
Jawaban E
Ki Hajar Dewantara
Soal

8. Dari sudut ide, salah satu dari empat faktor yang harus diperhatikan untuk menghasilkan tulisan ilmiah yang berkualitas tinggi adalah

Jawaban A
kelayakan ide untuk dipublikasikan
Jawaban B
wacana tentang ide yang sedang berkembang
Jawaban C
kesiapan ide untuk didiskusikan
Jawaban D
persamaan persepsi para ahli di bidang yang sama
Jawaban E
Ada 2 jawaban yang benar
Soal

9. Mengaitkan berbagai struktur dan hubungan antar manusia dalam organisasi untuk inovasi pendidikan termasuk ke dalam . . . .

Jawaban A
Tujuan yang ingin dicapai
Jawaban B
Prosedur yang digunakan
Jawaban C
Kondisi normatif
Jawaban D
Struktur sosial
Jawaban E
Semua jawaban benar
Soal

10. Suatu proses untuk mendapatkan informasi dalam bentuk apapun tentang siswa baik yang menyangkut kurikulumnya, program pembelajarannya, iklim sekolah maupun kebijakan-kebijakan
sekolah. Pernyataan tersebut di atas sesuai dengan pengertian dari :

Jawaban A
Asesmen
Jawaban B
Evaluasi
Jawaban C
Pengukuran
Jawaban D
Tes
Jawaban E
Semua jawaban salah

Petunjuk Penggunaan

 

Tekan tombol A
Untuk memilih Jawaban A

Tekan tombol B
Untuk memilih Jawaban B

Tekan tombol C
Untuk memilih Jawaban C

Tekan tombol D
Untuk memilih Jawaban D

Tekan                          
Untuk soal berikutnya

Tekan Backspace
Untuk soal sebelumnya

 

Nomer:
NUPTK:
Soal Sebelumnya Soal yang pertama Proses Ujian Navigasi Soal Kecilkan ukuran font Normalkan ukuran font Besarkan ukuran font Soal nomer terakhir Soal selanjutnya